Rabu, 06 Mei 2009

Resensi Buku: Perjalanan seorang Prajurit Para Komando


Hmm...Aku beli buku ini karena isu2nya ini buku kontroversi, so aku beli buku ini deh. hehehehe..And di bab 1 aku menemukan bahwa yah, ada kontroversi seputar di masa kekuasaan peralihan dari Soharto ke BJ Habibie. Tapi itu cuma di bab 1 nya ajah. Selanjutnya, ini bener-bener menceritakan diary-nya Sintong sebagai prajurit. Kalo dipikir2 , aku bacanya ampe merem melek, coz bahasanya terlalu tinggi and banyak istilah TNI yang aku gak ngerti kayak bivak dll. Intinya, buku ini bacaan yang berat buatku, disamping buku2 kuliah dan buku2nya agatha christie...Huff...Samapi sekarang ajah belum selesai nih....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

GDD Global Development Delay

Long time no write... Mendampingi anak anak dan mengurus rumah sudah menjadi hal biasa sekarang. Antar jemput si kakak dan drop si adik ke d...